Walikota Depok Pimpin Upacara Bendera di SMK N 4 Penerbangan Depok

by Redaksi
0 Komentar 728 Pembaca

Swara Pendidikan.co.id (DEPOK) – Walikota Depok, Dr. KH. Mohammad Idris, MA semangati taruna-taruni SMK Negeri 4 Penerbangan saat pimpin upacara bendera di lapangan upacara SMK Negeri 4 Penerbangan, Sukatani, Tapos-Depok, Senin (18/2/19) pagi.

Hadir mendampingi Walikota Depok, Kadisdik, M. Thamrin, Camat dan lurah se kecamatan Tapos, Kepala SMK Negeri 4 Penerbangan Depok, Samsuri Asnan.

Pada kesempatan itu, Walikota menyampaikan rasa rasa bangganya kepada taruna-taruni yang tengah menimba ilmu di SMK ini. Idris juga menyemangati para taruna lewat cerita seekor anak kerang.

Baca juga

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel & foto di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi!!