• BERITA UTAMA
    • NASIONAL
    • Internasional
    • KABAR DAERAH
    • METROPOLITAN
  • KABAR SEKOLAH
    • SMA
    • SMK
    • MA
    • SMP
    • MTS
    • SD
    • MI/DINIYAH
    • PAUD/TK
  • KABAR KAMPUS
  • KABAR PESANTREN
  • MENULIS
    • Artikel Guru
    • Artikel Dosen/Mahasiswa
    • Opini
  • TIPS EDU
  • EDU INFO
    • Klik Pendidikan
    • Info Pendidikan
    • Info Guru
  • INSPIRASI PENDIDIKAN
    • Inspirasi
  • JEJAK PRESTASI
  • E-PAPER
  • LAINNYA
    • Profil Sekolah
      • SMK
      • SMA
      • MA
      • SMP
      • MTS
      • SD
      • TK/PAUD
      • MI/DINIYAH
    • Ruang Sastra
      • Cerpen
      • Puisi
    • ULASAN BUKU
      • BAHAN AJAR
      • BUKU UMUM
    • SAPA WILAYAH
      • Kecamatan Beji
      • Kecamatan Bojongsari
      • Kecamatan Cilodong
      • Kecamatan Cimanggis
      • Kecamatan Cinere
      • Kecamatan Cipayung
      • Kecamatan Limo
      • Kecamatan Pancoran Mas
      • Kecamatan Sawangan
      • Kecamatan Sukmajaya
      • Kecamatan Tapos
    • WAWASAN PUBLIK
      • Parlemen
      • Pemerintahan
      • Peristiwa
      • Politik
      • Sosial
      • Suara Publik
      • Ekonomi & Bisnis
      • Infotaintment
      • Opini
Swara Pendidikan
  • Login
Thursday, January 1, 2026
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Swara Pendidikan
No Result
View All Result

Tujuh Kepsek di SDN Cipayung Laksanakan Sertijab

by SWARA PENDIDIKAN
3 December 2023
in INFO GURU, KABAR SEKOLAH, Klik Pendidikan, SD
0
Tujuh Kepsek di SDN Cipayung Laksanakan Sertijab

Swara Pendidikan (Cipayung, Depok) – Tujuh  Sekolah Dasar (SD) Negeri di Kecamatan Cipayung Depok, melaksanakan serah terima jabatan (sertijab) kepala sekolah, bertempat SDN Ratujaya 3, Kamis (30/11/2023).

Acara dihadiri oleh Sekretaris Dinas Pendidikan (Sekdis), Sutarno dan Kepala Bidang (Kabid) Pembinaan Sekolah Dasar (PSD) Dinas Pendidikan (Disdik) kota Depok, Awang Buang, serta 13 Kepala Sekolah SDN Kecamatan Cipayung.

Kabid PSD Disdik Kota Depok, Awang Buang menjelaskan acara ini adalah tindak lanjut dari tanggal 23 November 2023 kemarin, bahwa pada tanggal 23 November hampir 50 lebih sekolah yang tidak dijabat kepala sekolahnya karena pensiun, dilaksanakan pelantikan oleh Pak Wali Kota.

BACA JUGA

Disdik Depok Evaluasi Penggunaan Dana BOS SD Negeri dan Swasta Tahun 2025

37 Siswa SDN Duren Seribu 01 Terima Bantuan Program Indonesia Pintar

Dukung GATI, Wakil Ketua KNPI Kota Depok Turun Langsung Dampingi Pendidikan Anak

SDN Pengasinan 03 Maksimalkan Program Pembiasaan pada Semester II 2026

“Alhamdulillah terrealisasi pada tanggal 23 November 2023 kemaren Pak Wali melantik kepala sekolah. Ada beberapa rotasi ada juga yang promosi dari guru penggerak menjadi kepsek,” ujarnya

Ketua Kelompok Kerja Kepala Sekolah ( K3S) Kecamatan Cipayung, Hj.Nurhayati semula Kepsek SDN Utan Jaya kini menempati pos baru sebagai Kepsek Ratu Jaya 3.

Selain itu ada 3 guru penggerak promosi menjadi kepsek, yakni Mia Oktaviani guru UPTD SDN Cipayung 3 menjadi kepsek SDN Pondok Terong 1, Siti Rahma UPTD SDN Cipayung 1 menjadi kepsek UPTD SDN Pondok Terong 3, dan Yonce Magdalena guru UPTD SDN Depok 1 menjadi kepsek UPTD SDN Ratujaya 1.

Sesuai dengan Permendikbud No 40 tahun 2021 tentang penugasan guru sebagai kepala sekolah dapat diberikan tugas sebagai kepala sekolah untuk memimpin dan mengelola sekolah dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan sesuai dengan transformasi pembelajaran yang berpihak kepada peserta didik. Lalu untuk memperkuat kapasitas guru sebagai kepala sekolah dibutuhkan penataan dan perbaikan mekanisme penugasan guru sebagai kepala sekolah.

“Selain itu, tindak lanjut karena cukup banyak rotasi dan promosi kepala sekolah, kami bagi perwilayah untuk dilakukan serah terima jabatan dari kepsek lama ke kepsek baru,” imbuh Hj. Nurhayati.

Setiap kepala sekolah baru maupun yang dimutasikan menandatangani berita acara dengan disaksikan Sekdisdik Kota Depok, Sutarno dan Kabid PSD Disdik Depok, Awang Buang.

Sekdisdik Kota Depok, Sutarno dan Kabid PSD Disdik Depok, Awang Buang mengucapkan selamat kepada Kepsek baru promosi dari guru penggerak dan kepsek lama yang menempati pos baru masing-masing.

Namun Sekdisdik Kota Depok, Sutarno mengingatkan kepada Kepsek baru promosi dari guru penggerak, untuk menyelesaikan rapot siswa-siswi terlebih dahulu.

“Ada beberapa guru yang notabennya sebagai promosi dan dia juga sebagai guru, kita wajibkan tolong dibantu selesaikan rapot anak anak dulu, baru nanti bisa melaksanakan tugasnya sebagai kepala sekolah,” ujarnya.

Selain itu, Kabid PSD Disdik Awang menjelaskan bahwa Desember ini akan ada 3 orang Kepsek yang pensiun, nantinya akan diusulkan kembali calon kepsek pengganti. Yakni SDN Bojongsari 1, SDN Citayam 1, dan SDN Rangkapanjaya.

“Sudah ada calon pengantinya hanya kita menunggu SK dari wali kota, karena prosesnya cukup lama, nanti dirangkap jabatan dengan kepsek yang ada,” ujar Awang Buang.

“Sertijab ini diharapkan ada komunikasi antara pejabat yang lama dengan kepsek baru, untuk bisa melanjutkan program yang sudah diprogramkan oleh pejabat yang sebelumnya. Kami berharap setelah ada SK definitif ini semua kegiatan bisa berjalan dengan baik dan kepsek konsen di satu satuan pendidikan, jadi tidak ada yang merangkap jabatan,” harap Awang Buang.

 

Berikut Kepsek yang melaksanakan Sertijab:

  1. Muchtar dari SDN Pondok Terong 1 ke SDN Cipayung 1.
  2. Supriyapto dari SDN Ratujaya 1 ke SDN Pondok Terong 4.
  3. Nurhayati dari SDN Utan Jaya ke SDN Ratu Jaya 3.
  4. Ahmad Sadeli dari SDN Pondok Terong 4 ke SDN Utan Jaya.
  5. Mia Oktaviani guru UPTD SDN Cipayung 3 menjadi Kepsek SDN Pondok Terong 1.
  6. Siti Rahma UPTD SDN Cipayung 1 menjadi Kepsek UPTD SDN Pondok Terong 3.
  7. Yonce Magdalena guru UPTD SDN Depok 1 menjadi Kepsek UPTD SDN Ratujaya 1.

(agnes)

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

BeritaTerkait

Disdik Depok Evaluasi Penggunaan Dana BOS SD Negeri dan Swasta Tahun 2025
KABAR SEKOLAH

Disdik Depok Evaluasi Penggunaan Dana BOS SD Negeri dan Swasta Tahun 2025

by SWARA PENDIDIKAN
30 December 2025
0
0

  Swara Pendidikan (Depok) — Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok...

Read more
37 Siswa SDN Duren Seribu 01 Terima Bantuan Program Indonesia Pintar

37 Siswa SDN Duren Seribu 01 Terima Bantuan Program Indonesia Pintar

30 December 2025
0
Dukung GATI, Wakil Ketua KNPI Kota Depok Turun Langsung Dampingi Pendidikan Anak

Dukung GATI, Wakil Ketua KNPI Kota Depok Turun Langsung Dampingi Pendidikan Anak

24 December 2025
0

SDN Pengasinan 03 Maksimalkan Program Pembiasaan pada Semester II 2026

24 December 2025
0

Gerakan Ayah Ambil Rapor Warnai Pembagian Rapor di SDN Depok Baru 3

24 December 2025
0

SMP Islam Kamila Insan Cita Selenggarakan Student-Led Conference 2025

24 December 2025
0
Next Post
SMK Assalamah Gelar P5

SMK Assalamah Gelar P5

https://datapers.dewanpers.or.id/media/certificate

2025 © swarapendidikan.co.id

TENTANG KAMI

  • Disclaimer
  • KERJAMASA DAN IKLAN
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

Follow Us

No Result
View All Result
  • Disclaimer
  • KERJAMASA DAN IKLAN
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
    • KODE ETIK JURNALISTIK
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

2025 © swarapendidikan.co.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In