• BERITA UTAMA
    • NASIONAL
    • Internasional
    • KABAR DAERAH
    • METROPOLITAN
  • KABAR SEKOLAH
    • SMA
    • SMK
    • MA
    • SMP
    • MTS
    • SD
    • MI/DINIYAH
    • PAUD/TK
  • KABAR KAMPUS
  • KABAR PESANTREN
  • MENULIS
    • Artikel Guru
    • Artikel Dosen/Mahasiswa
    • Opini
  • TIPS EDU
  • EDU INFO
    • Klik Pendidikan
    • Info Pendidikan
    • Info Guru
  • INSPIRASI PENDIDIKAN
    • Inspirasi
  • JEJAK PRESTASI
  • E-PAPER
  • LAINNYA
    • Profil Sekolah
      • SMK
      • SMA
      • MA
      • SMP
      • MTS
      • SD
      • TK/PAUD
      • MI/DINIYAH
    • Ruang Sastra
      • Cerpen
      • Puisi
    • ULASAN BUKU
      • BAHAN AJAR
      • BUKU UMUM
    • SAPA WILAYAH
      • Kecamatan Beji
      • Kecamatan Bojongsari
      • Kecamatan Cilodong
      • Kecamatan Cimanggis
      • Kecamatan Cinere
      • Kecamatan Cipayung
      • Kecamatan Limo
      • Kecamatan Pancoran Mas
      • Kecamatan Sawangan
      • Kecamatan Sukmajaya
      • Kecamatan Tapos
    • WAWASAN PUBLIK
      • Parlemen
      • Pemerintahan
      • Peristiwa
      • Politik
      • Sosial
      • Suara Publik
      • Ekonomi & Bisnis
      • Infotaintment
      • Opini
Swara Pendidikan
  • Login
Monday, January 5, 2026
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Swara Pendidikan
No Result
View All Result

Kepala KCD Wilayah 3 Beri Motivasi di SMA Labschool Cibubur

by SWARA PENDIDIKAN
21 July 2018
in Fokus, METROPOLITAN
0
Kepala KCD Wilayah 3 Beri Motivasi di SMA Labschool Cibubur

Kepala KCD, Herry Pansila didampingi Kepsek SMA Labschool Cibubur Kota Bekasi, Ali Chudori

Kepala KCD, Herry Pansila didampingi Kepsek SMA Labschool Cibubur Kota Bekasi, Ali Chudori

Swara Pendidikan.co.id (BEKASI) – Mengawali tahun pelajaran 2018/2019  siswa kelas X dan kelas XII mendapat motivasi dari Kepala Cabang Dinas (KCD) Pendidikan wilayah 3, Ir. Herry Pansila, MSc bersama alumni corner yang bertajuk “Maju Bersama Hebat Semua” di aula pertemuan SMA Labschool Cibubur, kota Bekasi, Kamis (19/7/18).

Dalam kesempatan itu, Kepala KCD, Herry Pansila yang didampingi Pengawas Pembina, Dr Lukman Hakim dan Kepsek SMA Labschool Cibubur Kota Bekasi,  Ali Chudori mengatakan bahwa  siswa harus mengetahui tujuan dari pembelajaran yang dia dapatkan disekolah sebab menurutnya, siswa didik merupakan subyek pendidikan. Karena itu mereka tidak boleh hanya diajarkan pada satu sisi saja, yaitu kemampuan akademiknya. Kemampuan non akademik juga perlu diberikan. Hal ini penting untuk mengembangkan kemampuan potensi dirinya. Selain itu kemampuan analisis dan soft skills juga perlu diajarkan.

Ali Chudori Kepsek SMA Labschool ikut memberikan semangat siswa

“Apakah setiap siswa mampu menganalisa setiap materi yang diberikan oleh gurunya. Apakah mereka bisa menceritakan kembali berdasarkan kemampuan analisanya tentang materi itu kepada orang lain, baik itu kepada temannya maupun gurunya? Itulah yang harusnya latih kepada mereka,” papar Herry Pansila.

dengan cara seperti itu, lanjut Herry. “Kemampuan siswa bisa terukur dan bisa dipertanggungjawabkan, baik kepada sekolah, orangtua murid, maupun anak didik itu sendiri. Gurunya pun bisa mengerti sejauh mana anak didiknya menyerap materi yang diberikan.”

BACA JUGA

Marching Band MAN 1 Bogor Tampil Memukau di Upacara HAB ke-80 Kementerian Agama RI

Doa Guru MAN 1 Bogor Hadirkan Kekhidmatan pada Upacara HAB ke-80 Kemenag Kabupaten Bogor

Kemenag Kota Depok Peringati HAB ke-80 di Balaikota, Teguhkan Moderasi Beragama

Diskusi Nasional, PWI Depok Ajak Wartawan Tangkal Hoaks Bencana

Herry berpendapat, tidak ada di dunia ini  anak yang bodoh. Jika proses pembinaan maupun pendidikan dikeluarga atau disekolahnya  baik, maka outputnya akan baik pula. Sebaliknya, walau dia seorang anak pejabat tinggi sekalipun, jika proses pembinaan di keluarganya atau disekolahnya tidak baik, maka outputnya pun akan berbanding lurus dengan apa yang dia dapatkan. Karena itu kata Herry, perubahan itu harus dimulai dari lingkungan keluarga dan sekolah. Itu sebabnya guru juga harus meningkatkan kompetensinya untuk menyiapkan SDM siswa-siswi untuk bisa bersaing dan mempunyain Karakter yang kuat.

Pemberian cinderamata kepada Kepala KCD 3 Herry Pansila
Bincang santai bersama pakar yang juga praktisi pendidikan, Prof. Arief Rahman di SMA Labschool Cibubur

“Orangtua maupun guru disekolah juga harus selalu mengingatkan kepada anak didik tentang “sikap unggul”. Setia kepada ilmu, rasa ingin tahu yang tinggi, mandiri, berani karena benar, tanggung jawab, rendah hati, empati, dan tahan ujian. Sikap unggul ini juga harus diimbangi dengan karakter yang baik. Percuma jika cerdas tetapi tidak memiliki karakter kuat. Dia akan tidak peduli pada lingkungannya. Orangtua juga tidak menjadi bangga jika  cerdas saja, tetapi tidak santun dan hormat pada orangtua atau guru,” papar Herry.

Pria yang dikenal murah senyum ini juga mencontohkan tentang kunci kesuksesan sistem pendidikan di Jepang yang lebih mengedapankan etika dan moral sebelum pengetahuan. “Kesuksesan ini semua diawali dari pendidikan karakter disekolah,” ungkapnya.

Usai memberikan motivasi, Kepala KCD wilayah 3, Herry Pansila juga menyempatkan berdialog seputar pendidikan dengan Prof. DR. Arief Rachman, MPd yang ikut hadir di acara alumni corner tersebut. (Harlis)

Herry Pansila bersama Prof. Arief Rahman, Pengawas Pembina, Dr Lukman Hakin dan Kepsek SMA Labschool Cibubur Kota Bekasi, Ali Chudori dan siswa SMA  Labschool 
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

BeritaTerkait

Marching Band MAN 1 Bogor Tampil Memukau di Upacara HAB ke-80 Kementerian Agama RI
METROPOLITAN

Marching Band MAN 1 Bogor Tampil Memukau di Upacara HAB ke-80 Kementerian Agama RI

by SWARA PENDIDIKAN
4 January 2026
0
0

  Swara Pendidikan (Cibinong) - Ekstrakurikuler Marching Band MAN 1...

Read more
Doa Guru MAN 1 Bogor Hadirkan Kekhidmatan pada Upacara HAB ke-80 Kemenag Kabupaten Bogor

Doa Guru MAN 1 Bogor Hadirkan Kekhidmatan pada Upacara HAB ke-80 Kemenag Kabupaten Bogor

4 January 2026
0
Kemenag Kota Depok Peringati HAB ke-80 di Balaikota, Teguhkan Moderasi Beragama

Kemenag Kota Depok Peringati HAB ke-80 di Balaikota, Teguhkan Moderasi Beragama

3 January 2026
0

Diskusi Nasional, PWI Depok Ajak Wartawan Tangkal Hoaks Bencana

3 January 2026
0

H+3 Natal, Jasa Marga Catat 200.311 Kendaraan Masuk Jabotabek

31 December 2025
0

Dua Tahun Mandek, LBH Aktivis Pers Dorong Penanganan Kasus di Polres Depok

31 December 2025
0
Next Post
BRI SALURKAN BANTUAN PEMBANGUNAN ASRAMA DAN SEKOLAH TUNA NETRA

BRI SALURKAN BANTUAN PEMBANGUNAN ASRAMA DAN SEKOLAH TUNA NETRA

https://dewanpers.or.id/data

2026 © swarapendidikan.co.id

TENTANG KAMI

  • Disclaimer
  • KERJAMASA DAN IKLAN
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

Follow & Share

No Result
View All Result
  • Disclaimer
  • KERJAMASA DAN IKLAN
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
    • KODE ETIK JURNALISTIK
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

2026 © swarapendidikan.co.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In