ADVERTISEMENT
  • BERITA UTAMA
    • NASIONAL
    • Internasional
    • KABAR DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • KABAR SEKOLAH
    • SMA
    • SMK
    • MA
    • SMP
    • MTS
    • SD
    • MI/DINIYAH
    • PAUD/TK
  • PROFIL SEKOLAH
    • SMK
    • SMA
    • MA
    • SMP
    • MTS
    • SD
    • TK/PAUD
    • MI/DINIYAH
  • MENULIS
    • Artikel Guru
    • Artikel Dosen/Mahasiswa
    • Opini
  • TIPS EDU
  • EDU INFO
    • Klik Pendidikan
    • Info Pendidikan
    • Info Guru
  • RUANG SASTRA
    • Cerpen
    • Puisi
  • ULASAN BUKU
    • BAHAN AJAR
    • BUKU UMUM
  • INSPIRASI PENDIDIKAN
  • JEJAK PRESTASI
Swara Pendidikan
  • Login
Wednesday, November 19, 2025
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Swara Pendidikan
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT

PKTT Kecamatan Beji Bersyukur, Kesejahteraan Honorer Makin Diperhatikan Pemkot

by SWARA PENDIDIKAN
12 November 2024
in INFO GURU, Klik Pendidikan
0
PKTT Kecamatan Beji Bersyukur, Kesejahteraan Honorer Makin Diperhatikan Pemkot

Foto (Ki-Ka) penjaga sekolah SDN Kemiri Muka 3 Soleh (43) dan guru honorer SDN Tanah Baru 1 Tini.S.Pd.

          
Foto (Ki-Ka) penjaga sekolah SDN Kemiri Muka 3 Soleh (43) dan guru honorer SDN Tanah Baru 1 Tini.S.Pd.

Swara Pendidikan (Beji, Depok) – Ratusan  Pelaksana Kerja Tidak Tetap (PKTT) didampingi oleh kepala sekolah dari masing-masing SDN se Kecamatan Beji hadiri sosialisasi SIMANJA oleh Dinas Pendidikan kota Depok Senin (11/11/24) di SDN Kemiri Muka 3.

Diketahui sosialisasi dihadiri Kepala Bidang Pembinaan  SD, Wawang Buang, Kasubag Umum dan Kepegawaian, Syaiful Anwar, Arif Hermawan  Pelaksana di Bagian Umum Dinas Pendidikan serta ketua Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Kecamatan Beji Setya Wahyudi

Dikesempatan tersebut, jurnalis Swara Pendidikan berhasil mewawancari perwakilan PKTT kecamatan Beji yang telah menerima manfaat honor APBD, salah satunya adalah penjaga sekolah SDN Kemiri Muka 3 Soleh (43) dan guru honorer SDN Tanah Baru 1 Tini.S.Pd.

“Saya sangat berterima kasih kepada pemerintah kota Depok yang sudah memperhatikan saya dan teman-teman penjaga sekolah yang lain,”ujar Soleh

BACA JUGA

PGRI Bojongsari Meriahkan HUT ke-80 dengan Lomba Paduan Suara Antar-Ranting

PGRI Cilodong Resmi Miliki Pengurus Baru, H. Nisar: Amanah Selalu Mengandung Risiko

Konferensi PGRI Cilodong 2025: Lusi Susanti Terpilih sebagai Ketua Periode 2025–2030

PGRI Sawangan Gelar Rapat Pemantapan HUT PGRI & HGN 2025

Lebih lanjut Soleh menerangkan sudah sekian lama penantian yang saya harapkan dari awal menjadi penjaga sekolah tahun 2000 untuk kenaikan gaji dan perhatian dari pemkot akhirnya ditahun 2019 penantian itu terjawab. Saya menerima penambahan gaji dan fasilitas BPJS kesehatan serta keselamatan kerja.

“Saya berharap program ini harus terus dilanjutkan karena saya dan teman-teman yang lain sangat merasakan kebermanfaatan dan perhatian dari pemkot Depok,”harapnya.

Sementara guru honorer SDN Tanah Baru 1 Tini.S.Pd mengatakan saya mengajar sudah 23 tahun yang menerima gaji pertama sebesar seratus lima puluh ribu.

“Bersyukur sekarang saya berstatus honor APBD selain mendapatkan fasilitas BPJS kesehatan dan keselamatan kerja saya menerima gaji sudah di angka empat juta lima ratus ribu,”ungkap Tini senang.

Selanjutnya Tini berharap kalau bisa ada kesetaran antara guru honor dengan PNS karena kami sama-sama pengajar dan pendidik.

“Terima kasih untuk dinas pendidikan dan pemerintah kota Depok yang sudah memfasilitasi dan membantu kami semoga pendidik-pendidik di kota Depok lebih sejahtera, terjamin dan lebih terpehatikan,”ucapnya. (Ameer)

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.
Jumlah Pembaca: 93

BeritaTerkait

PGRI Bojongsari Meriahkan HUT ke-80 dengan Lomba Paduan Suara Antar-Ranting
INFO GURU

PGRI Bojongsari Meriahkan HUT ke-80 dengan Lomba Paduan Suara Antar-Ranting

by SWARA PENDIDIKAN
18 November 2025
0
0

Swara Pendidikan (Bojongsari, Depok) – Menjelang puncak peringatan Hari Ulang...

Read more
PGRI Cilodong Resmi Miliki Pengurus Baru, H. Nisar: Amanah Selalu Mengandung Risiko

PGRI Cilodong Resmi Miliki Pengurus Baru, H. Nisar: Amanah Selalu Mengandung Risiko

17 November 2025
0
Konferensi PGRI Cilodong 2025: Lusi Susanti Terpilih sebagai Ketua Periode 2025–2030

Konferensi PGRI Cilodong 2025: Lusi Susanti Terpilih sebagai Ketua Periode 2025–2030

17 November 2025
0

PGRI Sawangan Gelar Rapat Pemantapan HUT PGRI & HGN 2025

17 November 2025
0

Ketua PGRI Pancoranmas Dukung Penuh Kegiatan HGN 2025 Kota Depok

13 November 2025
0

Kabid Pembinaan SD Depok: Guru Sehat, Guru Kuat, Pendidikan Hebat!

12 November 2025
0
Next Post
Komunitas Instruktur Depok Sejahtera (KIDS) Gelar Nonton Bareng Film 12 Menit Kemenangan Untuk Selamanya

Komunitas Instruktur Depok Sejahtera (KIDS) Gelar Nonton Bareng Film 12 Menit Kemenangan Untuk Selamanya

ADVERTISEMENT
https://datapers.dewanpers.or.id/media/certificate

2025 © swarapendidikan.co.id

TENTANG KAMI

  • Disclaimer
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • KONTAK IKLAN
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

Follow Us

No Result
View All Result
  • Disclaimer
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
    • KODE ETIK JURNALISTIK
  • KONTAK IKLAN
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

2025 © swarapendidikan.co.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In