• BERITA UTAMA
    • NASIONAL
    • Internasional
    • KABAR DAERAH
    • METROPOLITAN
  • KABAR SEKOLAH
    • SMA
    • SMK
    • MA
    • SMP
    • MTS
    • SD
    • MI/DINIYAH
    • PAUD/TK
  • KABAR KAMPUS
  • KABAR PESANTREN
  • MENULIS
    • Artikel Guru
    • Artikel Dosen/Mahasiswa
    • Opini
  • TIPS EDU
  • EDU INFO
    • Klik Pendidikan
    • Info Pendidikan
    • Info Guru
  • INSPIRASI PENDIDIKAN
    • Inspirasi
  • JEJAK PRESTASI
  • E-PAPER
  • LAINNYA
    • Profil Sekolah
      • SMK
      • SMA
      • MA
      • SMP
      • MTS
      • SD
      • TK/PAUD
      • MI/DINIYAH
    • Ruang Sastra
      • Cerpen
      • Puisi
    • ULASAN BUKU
      • BAHAN AJAR
      • BUKU UMUM
    • SAPA WILAYAH
      • Kecamatan Beji
      • Kecamatan Bojongsari
      • Kecamatan Cilodong
      • Kecamatan Cimanggis
      • Kecamatan Cinere
      • Kecamatan Cipayung
      • Kecamatan Limo
      • Kecamatan Pancoran Mas
      • Kecamatan Sawangan
      • Kecamatan Sukmajaya
      • Kecamatan Tapos
    • WAWASAN PUBLIK
      • Parlemen
      • Pemerintahan
      • Peristiwa
      • Politik
      • Sosial
      • Suara Publik
      • Ekonomi & Bisnis
      • Infotaintment
      • Opini
Swara Pendidikan
  • Login
Wednesday, December 31, 2025
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Swara Pendidikan
No Result
View All Result

Kadisdik Takziah Untuk Berikan Dukungan Moril Kepada Keluarga Korban Kecelakaan Bus Yang Membawa Rombongan Pelajar SMK Lingga Kencana

by SWARA PENDIDIKAN
12 May 2024
in BERITA UTAMA, Klik Pendidikan
0
Kadisdik Takziah Untuk Berikan Dukungan Moril Kepada Keluarga Korban Kecelakaan Bus Yang Membawa Rombongan Pelajar SMK Lingga Kencana

Kadisdik Depok, Hj. Siti Chaerijah Aurijah.

Kadisdik Depok, Hj. Siti Chaerijah Aurijah.

Swara Pendidikan (Depok) – Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiun. Kabar duka menyelimuti keluarga besar SMK Lingga Kencana atas musibah kecelakaan Bus Trans Putera Fajar dengan nomor polisi AD 7524 OG yang membawa rombongan study tour siswa/i SMK Lingga Kencana dengan korban 11 orang meninggal dunia (9 siswa, 1 guru, dan 1 mahasiswa asal Subang) dan puluhan luka-luka.  pada pukul 18.30 WIB didepan Hotel Sariater, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat (Jabar). Sabtu (11/5/24).

 

“Atas nama pribadi dan keluarga besar Dinas Pendidikan turut berduka cita yang sedalam-dalamnya. Kami juga turut sedih prihatin, dan turut berdukacita atas musibah ini, dan musibah ini tentunya di luar kewenangan kita. Semoga almarhum/almarhummah diterima amal ibadahnya dan diampuni segala dosanya,” ucap Kepala Dinas Pendidikan Kota Depok, Hj. Siti Chaerijah Aurijah kepada jurnalis Swara Pendidikan usai melayat kerumah duka salah satu siswa SMK Lingga Kencana yang menjadi korban kecelakaan maut didepan Hotel Sariater, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat (Jabar). Sabtu (11/5/24) sore.

 

BACA JUGA

KOAT Coffee Masih Beroperasi Meski Disegel, Cahyo P. Budiman Pertanyakan Ketegasan Pemkot

Tim Relawan Bencana Kecamatan Nalumsari Dikukuhkan

Refleksi Akhir Tahun Pendidikan Depok: Perlukah Kebijakan Rombel SMA–SMK hingga 50 Siswa Dievaluasi?

Wakil Ketua Komisi C DPRD Jepara Ingatkan Orang Tua, Libur Sekolah Bukan Libur Belajar

“Alhamdulillah saat ini Pemkot Depok sudah bergerak untuk kepulangan jenazah, kemudian yang luka ringan dan berat, juga membawa ambulans untuk membawa jenazah. Pemkot Depok bergerak cepat membantu kepulangan dari para korban,” imbuhnya.

 

Jurnalis Swara Pendidikan menyempatkan mewawancarai Kadisdik Depok, Hj. Siti Chaerijah Aurijah. Berikut petikan wawancaranya.

 

SP: Tahu info ada kecelakaan bagaimana?

 

Kadisdik: Malam itu, setelah beberapa kejadian ada di WA.

 

SP: Dari Dinas Pendidikan setelah tahu ada kejadian ini langkah selanjutnya apa?

 

Kadisdik: Kita koordinasi dengan teman-teman, termasuk mengingatkan teman-teman di sekolah yang akan outing class atau ada kegiatan di luar kota, untuk memperhatikan terutama keselamatan.

 

SP: Mungkin ada beberapa sekolah lain yang akan melakukan rencana yang sama, bagaimana itu?

 

Kadisdik : Kalau yang sudah direncanakan memang ada beberapa sekolah. Ya kita tetap ingatkan faktor keselamatan. Kalau menggunakan travel dari perizinan, kelayakan kendaraannya, harus benar-benar dicek.

 

SP: Apa imbauan Ibu bagi sekolah?

 

Kadisdik: Dengan Kejadian ini, mohon kepada seluruh satuan Pendidikan menjadikan kejadian ini sebagai bahan evaluasi, apalagi sekolah yg satuan Pendidikan yg akan melaksanakan moment perpisahan sekolah di luar, jadikan kejadian ini sbg bahan evaluasi dan masukan utk dipertimbangkan kembali rencananya kegiatannya.

(Amer)

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

BeritaTerkait

KOAT Coffee Masih Beroperasi Meski Disegel, Cahyo P. Budiman Pertanyakan Ketegasan Pemkot
METROPOLITAN

KOAT Coffee Masih Beroperasi Meski Disegel, Cahyo P. Budiman Pertanyakan Ketegasan Pemkot

by SWARA PENDIDIKAN
31 December 2025
0
0

  Swara Pendidikan (Depok) — Ketua LSM Gelombang, Cahyo P....

Read more
Tim Relawan Bencana Kecamatan Nalumsari Dikukuhkan

Tim Relawan Bencana Kecamatan Nalumsari Dikukuhkan

30 December 2025
0
Refleksi Akhir Tahun Pendidikan Depok: Perlukah Kebijakan Rombel SMA–SMK hingga 50 Siswa Dievaluasi?

Refleksi Akhir Tahun Pendidikan Depok: Perlukah Kebijakan Rombel SMA–SMK hingga 50 Siswa Dievaluasi?

30 December 2025
0

Wakil Ketua Komisi C DPRD Jepara Ingatkan Orang Tua, Libur Sekolah Bukan Libur Belajar

29 December 2025
0

Gruduk Kantor Wali Kota Depok, GEDOR Desak Segel Ulang Bangunan KOAT Coffee dan Usut Dugaan Suap

29 December 2025
0

Siswi MAN 1 Bogor Raih Medali Emas di Kejuaraan Taekwondo Internasional IISTC 3 2025

29 December 2025
0
Next Post
Ucapkan Duka Mendalam Atas Musibah Bus Rombongan SMK Lingga Kencana, Ini Pesan Ketua MKKS SMK Kota Depok dan Kabid Pembinaan SD Disdik

Ucapkan Duka Mendalam Atas Musibah Bus Rombongan SMK Lingga Kencana, Ini Pesan Ketua MKKS SMK Kota Depok dan Kabid Pembinaan SD Disdik

https://datapers.dewanpers.or.id/media/certificate

2025 © swarapendidikan.co.id

TENTANG KAMI

  • Disclaimer
  • KERJAMASA DAN IKLAN
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

Follow Us

No Result
View All Result
  • Disclaimer
  • KERJAMASA DAN IKLAN
  • KODE ETIK JURNALIS SWARA PENDIDIKAN
  • KODE ETIK JURNALISTIK
    • KODE ETIK JURNALISTIK
  • LOKER / MAGANG
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Swara Pembaca
  • swarapendidikan.co.id
  • Tentang Kami

2025 © swarapendidikan.co.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In